7 Alasan Tidak Boleh Konsumsi Mi Instan Setiap Hari

Minggu, 14 Juli 2024 - 13:00 WIB
click to zoom

Mi instan sangat digemari karena rasanya yang gurih dan cara pembuatannya yang cepat. Namun, meski digandrungi secara luas, mi instan tidak dibarengi dengan pola makan sehat.

Baca juga: 5 Bumbu Dapur yang Berkhasiat Menurunkan Gula Darah

Makanan ini tinggi natrium, pengawet, dan bahan kimia lainnya, sehingga menjadikannya makanan paling tidak sehat. Faktanya, konsumsi mi instan setiap hari memicu masalah kesehatan yang harus diwaspadai. Seperti tekanan darah tinggi, penyakit jantung, dan sindrom metabolik.

Baca juga: Bisa Turunkan Kolesterol, Ini Manfaat Minum Air Serai sebelum Tidur

Meskipun mudah dibuat, penting untuk menyadari kurangnya nutrisi dalam mi instan dan membatasi asupannya untuk kesehatan yang lebih baik secara keseluruhan. Berikut alasan tidak boleh makan mi instan setiap hari, selengkapnya simak pada infografis.

(vid)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!