Buah yang Bisa Mengatasi Asam Urat dan Mencegah Kanker

Jum'at, 20 Oktober 2023 - 10:00 WIB
click to zoom
Buah ceri atau disebut juga kersen memiliki banyak manfaat kesehatan. Menariknya lagi, buah ini mudah ditemui, bahkan banyak tumbuh di pinggir jalan.

Baca juga: Sayuran yang Bisa Menurunkan Gula Darah Secara Alami

Mengutip Dinas Kesehatan Kabupaten Bandung, buah ceri mengandung air, serat, vitamin A, vitamin C, zat besi, niacin, protein, karbohidrat, betakaroten, riboflavin, tiamin, kalsium, fosfor, dan flavonoid.

Baca juga: Makanan yang Bisa Melancarkan Aliran dan Sirkulasi Darah

Selain itu, buah ceri juga mempunyai sifat anti-inflamasi, anti-kanker, dan anti-septik. Simak manfaat buah ceri untuk kesehatan pada infografis.
(son)
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!