Daging kepiting mengandung kolesterol tinggi yang sebaiknya tidak dikonsumsi berlebihan. Meski terasa enak, kepiting sama seperti semua sumber daging lainnya mengandung kolesterol yang bisa mengancam kesehatan.
Baca juga: Kaya Nutrisi, Buah Naga Ampuh Turunkan Kolesterol Tinggi Dirangkum dari berbagai sumber, Sabtu (12/2/2022) kepiting mengandung 71 miligram kolesterol per porsinya. Namun, jumlah ini tidak sama karena setiap bagian dari kepiting memiliki jumlah kolesterol berbeda-beda. Bagian kaki kepiting disebut-sebut mengandung jumlah kolesterol yang lebih tinggi, yakni mencapai 112 miligram.
Baca juga: Waspadai Tanda Kolesterol Tinggi di Jari Kaki Anda
Oleh karena itu, Anda disarankan tidak mengonsumsi kepiting secai berlebihan. Apalagi sebelumnya memiliki riwayat kolesterol , bisa jadi jika mengonsumsi makanan laut satu ini, bisa menyebabkan kadar kolesterol naik . Bahkan dikhawatirkan dapat memicu masalah kesehatan lainnya.
Copyright © 2024 SINDOnews.com, All Rights Reserved
photo/ rendering in 0.4863 seconds (1#140)