Industri Kesehatan Jadi Target Sindikat Kejahatan Cyber
Sindikat penjahat cyber saat ini sedang merajalela . Mereka tidak ragu menyerang instansi pemerintahan dengan ransomware dan meminta tebusan. Seperti yang terjadi di Irlandia. Industri kesehatan di negara tersebut porak poranda ketika sistem utama yang menghubungkan berbagai rumah sakit dan fasilitas kesehatan diserang ransomware .
Pelakunya, dengan terang-terangan mengaku sebagai “penjahat internasional” dan meminta tebusan dalam bentuk uang. Ransomware sendiri merupakan jenis malicious software yang paling populer saat ini.
BACA JUGA :
BAHAYA APLIKASI MALWARE WHATSAPP PINK MASIH MENGINTAI INSTAGRAM MEMBLOKIR POSTINGAN SERANGAN ISRAEL DI AL-AQSA
Sebab, tujuannya jelas. Yakni menuntut tebusan finansial dari seorang korban dengan melakukan penahanan pada aset atau data yang bersifat pribadi. Tapi, mengapa para penjahat cyber justru banyak menyeranng industri kesehatan ? Simak alasan mengapa industri healthcare jadi sasaran empuk hacker di infografis.