Buah Mentimun Nikmat Dijadikan Lalapan dan Menyehatkan

Senin, 15 Maret 2021 - 17:00 WIB
click to zoom

Mentimun, buah tropis ini biasanya tak pernah absen disantap sebagai lalapan. Kandungan airnya yang tinggi membuat mentimun begitu segar dikonsumsi. Buah ini mempunyai tinggi nutrisi yang sangat bermanfaat, serta senyawa tanaman dan antioksidan tertentu dan dapat membantu mengobati, bahkan mencegah beberapa kondisi dalam kesehatan.

Selain itu, mentimun juga rendah kalori dan mengandung banyak air, serat larut sehingga tubuh dapat terhidrasi serta dapat membantu menurunkan berat badan. Dikutip dari laman Health Line, berikut ini manfaat mentimun yang lainnya:

1. Antioksidan

Antioksidan adalah molekul yang memblokir oksidasi, reaksi kimia yang membentuk atom yang sangat reaktif dengan elektron tidak berpasangan yang dikenal sebagai radikal bebas. Jika hal itu terjadi, maka dapat menyebabkan beberapa jenis penyakit kronis.

Manfaat lainnya lihat di infografis.

(udi)
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!