Tips Aman Belanja Online Obat Tradisional dan Suplemen Kesehatan

Senin, 30 Agustus 2021 - 19:00 WIB
click to zoom
Selama masa pandemi Covid-19, obat-obatan tradisiona l maupun suplemen kesehatan yang dianggap dapat memperkuat imunitas tubuh sangat laris di pasaran . Banyak masyarakat yang melakukan transaksi jual beli melalui layanana online.

Meski lebih mudah dan praktis, namun masyarakat harus berhati-hari dan tetap waspada ketika hendak berbelanja secara online . Jangan sampai barang yang Anda inginkan tidak sesuai dengan apa yang diharapkan sebelumnya.

BACA JUGA:

PEMERINTAH PUTUSKAN PPKM DIPERPANJANG SAMPAI 30 AGUSTUS 2021

BEGINI SYARAT DAN TEMPAT IDEAL UNTUK ISOMAN YANG DISARANKAN BNPB

Merangkum dari laman Instagram Badan Pengawas Obat dan Makanan ( BPOM ) @bpom_ri, Senin (30/8/2021), berikuttips belanja onlineapabila ingin membeli obat tradisional maupun suplemen kesehatan. Yuk, disimak.

Selengkapnya lihat infografis
(rei)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!