Meskipun baunya menyengat, petai jadi salah satu makanan yang cukup digemari di Indonesia. Bisa dimakan mentah, ditumis, atau diolah menjadi berbagai campuran hidangan yang enak untuk disantap. Berikut ini adalah lima manfaat pete alias petai bagi tubuh.
Baca juga: 4 Khasiat Buah Naga Kuning, Bantu Menurunkan Gula Darah
1. Sumber Serat yang Baik
Ingin menambah asupan serat Anda? Anda mungkin bisa mempertimbangkan untuk menambahkan petai dalam makanan Anda. Petai adalah sumber serat makanan yang baik.
Baca juga: Makanan Panas Picu Kanker hingga Kerusakan Gigi, Jangan Konsumsi
2. Bantu Melancarkan Pencernaan
Petai dapat membantu melancarkan pencernaan karena kandungan seratnya yang tinggi. Serat membantu mengecilkan tinja dan membuatnya lebih mudah dikeluarkan. Selengkapnya simak infografis.
Copyright © 2024 SINDOnews.com, All Rights Reserved
photo/ rendering in 0.2229 seconds (1#140)