Kebijakan tersebut diambil setelah ditemukan sejumlah aparatur sipil negara (ASN) Kemenpan-RB yang positif covid-19 . Kabar tersebut dikonfirmasi langsung oleh Menpan-RB, Tjahjo Kumolo, Rabu (18/11/2020).
Dia menyebut cukup banyak ASN di Kemenpan-RB yang terinfeksi covid-19. “Hasil swab menunjukkan jumlah staf yang positif covid-19 cukup banyak, ada yang satu keluarga. Harus WFH total di Kemenpan-RB. Rabu hingga Minggu akan ada penyemprotan desinfektan menyeluruh,” katanya.
Simak Infografis
(mad)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari