Semangka tengah menjadi viral karena dikaitkan dengan perlawanan Palestina. Namun, di balik itu semua, semangka memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Semangka diyakini pertama kali dibudidayakan lebih dari 4.000 tahun yang lalu di Timur Laut Afrika.
Baca juga: 7 Menu Sarapan yang Bikin Panjang Umur, Mudah Dibuat
Rasanya manis dan berair, menjadikan buah dengan warna hijau, merah, hitam ini sebagai suguhan sempurna untuk melepas dahaga, termasuk bagi orang-orang yang bepuasa atau dikala musim panas. Dikutip dari WebMD pada Senin (6/11/2023), berikut manfaat semangka.
Baca juga: 10 Makanan yang Harus Dihindari jika Ingin Panjang Umur
1. Atasi Kanker dan Diabetes
Warna merah pada semangka berasal dari likopen, antioksidan. Studi menunjukkan likopen dapat membantu mengurangi risiko kanker dan diabetes. Selengkapnya simak infografis.
Copyright © 2024 SINDOnews.com, All Rights Reserved
photo/ rendering in 0.2563 seconds (1#140)