Tujuh Cara Mengatasi Insomnia, Agar Tidur Terasa Lebih Nyenyak
Selasa, 03 Oktober 2023 - 20:24 WIB
A
A
A
Berbagai cara dilakukan untuk mengatasi
insomnia dan bisa tidur dengan nyenyak di waktu yang tepat untuk istirahat di malam hari.
Baca juga:
Wajib Diketahui, Berikut Cara Cepat Menyembuhkan Pilek Tanpa Obat 1. Pijat Peneliti dalam studi 2015 menemukan bahwa terapi pijat bermanfaat bagi penderita insomnia , bisa meningkatkan kualitas tidur dan disfungsi pada siang hari. Ini juga dapat mengurangi perasaan sakit, kecemasan, dan depresi.
Baca juga:
Manfaat Teh Jahe untuk Kesehatan dan Cara Membuatnya 2. Olahraga Kemudian olahraga, yang dapat meningkatkan kesehatan secara keseluruhan. Hal imi dapat meningkatkan mood Anda, memberi lebih banyak energi, membantu menurunkan berat badan, dan meningkatkan kualitas tidur. Selengkapnya Simak Infografis
(mad)