Namun, pastikan susu penurun gula darah tinggi dan kolesterol yang Anda konsumsi tanpa gula tambahan. Penting juga memilih susu rendah lemak jenuh sehingga menyehatkan jika dikonsumsi setiap hari. Hal lain yang perlu diperhatikan adalah semua produk susu mengandung karbohidrat.
Jumlah karbohidrat bervariasi pada produk susu yang berbeda dengan kadar lemak yang berbeda-beda. Apa saja susu penurun gula darah tinggi dan kolesterol yang dilansir dari Times Now News, simak di infografis.
(udi)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari