Paru-paru merupakan organ vital tubuh yang berperan dalam proses pernapasan. Untuk menjaga kesehatan paru-paru , penting untuk mengonsumsi makanan yang kaya nutrisi dan memiliki sifat antiinflamasi.
Penelitian menunjukkan bahwa modifikasi gaya hidup, termasuk mengikuti diet kaya nutrisi, dapat membantu melindungi paru-paru dan bahkan mengurangi kerusakannya.