Fakta Penderita Gula Darah Tinggi dan Kolesterol Boleh Makan Keju
Sabtu, 19 Agustus 2023 - 11:00 WIB
A
A
A
Penderita gula darah tinggi dan
kolesterol harus memperhatikan kandungan setiap makanan. Sebab, jika makan sembarangan bisa memicu penyakit seperti diabetes dan jantung. Salah satunya adalah keju.
Baca juga:
Gejala Gula Darah Tinggi yang Muncul saat Buang Air Kecil Pada dasarnya,
keju yang terbuat dari fermentasi susu ini menghasilkan asam laktat yang menggumpal dan membentuk kasein dengan menjebak lemak ke dalamnya. Selain itu, keju juga mengandung sembilan asam amino yang tidak diproduksi oleh tubuh. Dilansir dari laman Nutrisense, ada sekitar 1.400 jenis keju.
Baca juga:
Cara Menurunkan Gula Darah Tinggi dalam Beberapa Menit Varietas itu tergantung pada jenis
susu , tingkat kematangan, proses penggumpalan susu dan lain sebagainya. Setiap jenis keju memiliki kandung yang berbeda-beda. Hal ini yang membuat tidak semua jenis keju dapat dikonsumsi oleh orang yang memiliki kadar gula darah dan kolesterol tinggi.
Selengkapnya lihat infografis
(rei)