Tragedi Sate Sianida, Bagaimana Racun Itu Begitu Mematikan?
Kamis, 06 Mei 2021 - 14:00 WIB
Peristiwa sakit hati yang berujung maut membuat seorang anak tak berdosa harus meregang nyawa. Naba Rais Prasetyo bocah berusia 9 tahun meninggal setelah menyantap sate yang diberi sianida oleh Na (22) di Bantul, DIY.
Hasil penyelidikan polisi, Na (22) membubuhkan racun kalium Sianida (KCN) ke bumbu sate dengan target mantan pacarnya berinisal T. Namun karena tidak mau diterima oleh keluarga T, sate beracun itu disantap oleh keluarga driver ojek online untuk menu berbuka puasa .
BACA JUGA :
MAKANAN PENANGKAL RACUN
KRONOLOGI KASUS TAKJIL MAUT BERSIANIDA TEWASKAN ANAK 9 TAHUN
Ini bukan kasus pertama bagaimana orang kehilangan nyawa akibat racun sianida . Ingat kasus Jessica Kumala Wongso yang membubuhi racun sianida ke kopi vietnam rekannya sendiri Wayan Mirna Salihan hingga meregang nyawa. Jessica sendiri sudah divonis 20 tahun dalam kasus tersebut.
Hasil penyelidikan polisi, Na (22) membubuhkan racun kalium Sianida (KCN) ke bumbu sate dengan target mantan pacarnya berinisal T. Namun karena tidak mau diterima oleh keluarga T, sate beracun itu disantap oleh keluarga driver ojek online untuk menu berbuka puasa .
BACA JUGA :
MAKANAN PENANGKAL RACUN
KRONOLOGI KASUS TAKJIL MAUT BERSIANIDA TEWASKAN ANAK 9 TAHUN
Ini bukan kasus pertama bagaimana orang kehilangan nyawa akibat racun sianida . Ingat kasus Jessica Kumala Wongso yang membubuhi racun sianida ke kopi vietnam rekannya sendiri Wayan Mirna Salihan hingga meregang nyawa. Jessica sendiri sudah divonis 20 tahun dalam kasus tersebut.
(had)