Orang Asing Pemegang Golden Visa Bisa Miliki Tanah di Indonesia

Senin, 29 Juli 2024 - 12:00 WIB
click to zoom
Menteri Agraria dan Tata Ruang /Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengatakan, pemberian Golden Visa merupakan salah satu upaya pemerintah mendorong investasi.

Baca juga: Realisasi Investasi Asing di IKN Ditarget Tahun Ini

AHY memastikan, pihaknya siap memberikan lahan yang clear n clear untuk kepentingan investasi yang dilakukan oleh para pemegang golden visa.

Baca juga: 10 Perusahaan Tekstil yang PHK Karyawan di Awal 2024

"Karena begitu mereka (investor) datang, tentu mereka mencari tempat tinggal, mencari lokasi untuk membangun usahanya apapun skalanya, kecil, menengah ataupun besar," ujar AHY dalam keterangan resminya, Sabtu (27/7/2024).
(udi)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!