Jokowi Kucurkan Bansos Ribuan Triliun, Kemiskinan hanya Turun 2%
Selasa, 06 Februari 2024 - 10:00 WIB
Institute for Development of Economics and Finance (Indef) mengungkapkan anggaran bantuan sosial (bansos) yang digelontorkan di era pemerintahan Joko Widodo (Jokowi) kian besar namun tidak sebanding dengan penurunan angka kemiskinan.
Baca juga: Ketua KPU Hasyim Asyari Terbukti Langgar Kode Etik Terkait Pencawapresn Gibran
Direktur Eksekutif Indef Esther Sri Astuti menyebutkan anggaran untuk perlindungan sosial (perlinsos) di 2024 mencapai Rp496,8 triliun. Angka tersebut jauh lebih besar dibandingkan periode pandemi Covid-19 2021 sebesar Rp468,2 triliun dan 2022 sebesar Rp460,6 triliun.
Baca juga: Puluhan Akademisi Kampus Kritik Penyimpangan Demokrasi Jokowi
Nilai dana bansos di 2024 itu hampir sama dengan yang dikucurkan saat pandemi 2020 sebesar Rp498 triliun, yang menurut Indef sejatinya tidak ada urgensi untuk menggelontorkan bansos sebesar itu di 2024. Selengkapnya simak infografis.
Baca juga: Ketua KPU Hasyim Asyari Terbukti Langgar Kode Etik Terkait Pencawapresn Gibran
Direktur Eksekutif Indef Esther Sri Astuti menyebutkan anggaran untuk perlindungan sosial (perlinsos) di 2024 mencapai Rp496,8 triliun. Angka tersebut jauh lebih besar dibandingkan periode pandemi Covid-19 2021 sebesar Rp468,2 triliun dan 2022 sebesar Rp460,6 triliun.
Baca juga: Puluhan Akademisi Kampus Kritik Penyimpangan Demokrasi Jokowi
Nilai dana bansos di 2024 itu hampir sama dengan yang dikucurkan saat pandemi 2020 sebesar Rp498 triliun, yang menurut Indef sejatinya tidak ada urgensi untuk menggelontorkan bansos sebesar itu di 2024. Selengkapnya simak infografis.
(son)