Jepang Komitmen Mendukung Pembangunan Infrastruktur Indonesia

Rabu, 21 Oktober 2020 - 11:00 WIB
click to zoom
click to zoom
Geser layar untuk melihat slide berikutnya> >

PM Yoshihide Suga menegaskan komitmen Jepang dalam mendukung pembangunan bidang infrastruktur di Indonesia. Hal ini sekaligus dukungan terhadap prioritas program pemerintahan yang diambil Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Komitmen ini disampaikan Sugasaat bertemu Presiden Jo­ko Widodo di Istana Bogor ke­ma­rin. Secara umum kun­jung­an yang kali pertama dilakukan Su­ga ke luar negeri sejak dilan­tik sebagai PM Negeri Matahari Terbit tersebut diarahkan un­tuk memperkuat kemitraan strategis antardua negara.

BACA JUGA :

MENIKMATI KONSER MUSIK VIRTUAL DI MASA PANDEMI COVID-19 VAKSIN DATANG LEBIH CEPAT, PROGRAM VAKSINASI DIMULAI NOVEMBER

“Jepang akan secara mantap memajukan kerja sama di bi­dang infrastruktur .Seperti MRT, kereta semicepat jalur Ja­karta-Surabaya, pembangunan Pela­buhanPatimban, pem­ba­ngunan pulau-pulauterluar, dan kerja sama untuk me­ning­kat­kan ketahanan ekonomi,” ucap­nya dalam keterangan pers bersama di Istana Bogor kemarin. Simak data selengkapnya pada infografis.
(vid)
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!