Hati-hati, Begini Cara Membedakan Oli Palsu dan Asli
Minggu, 21 November 2021 - 19:00 WIB
Pemilik mobil harus berhati-hati dalam membeli oli mesin dan jangan tergiur harga murah. Karena saat ini beragamnya varian tipe dan jenis oli mesin pada kendaraan sudah banyak dipalsukan.
Tidak sedikit orang yang tertipu karena ingin mendapatkan harga yang murah, malah menjadi zonk. Begitu ganti oli, tiba-tiba knalpot mobil ngebul dan ujung-ujungnya harus mengeluarkan biaya besar untuk memperbaiki mesin mobil .
BACA JUGA :
DERETAN MOBIL MEWAH YANG MEMILIKI PAJAK TERMAHAL DI INDONESIA
MOBIL SPORT BUATAN CHINA KALAHKAN LAMBORGHINI AVENTADOR
Kondisi ini pastinya akan merugikan pemilik mobil. Sebab oli palsu memiliki kadar yang tidak teratur dan Tidak direkomendasikan oleh pabrikan karena akan merusak mesin. Selengkapnya simak infografis.
(puq)