Ini Lima Guru yang Mendapat Gelar Pahlawan Nasional

Rabu, 10 November 2021 - 19:00 WIB
click to zoom
click to zoom
click to zoom
click to zoom
click to zoom
click to zoom
Profesi guru merupakan profesi yang mulia. Di mana seorang guru membutuhkan dedikasi serta kesabaran yang tinggi guna mendidik. Dari sekian banyak gelar pahlawan nasional yang diberikan, ternyata terdapat pahlawan nasional yang berprofesi sebagai guru. Berikut daftarnya.

Ki Hajar Dewantara

Raden Mas Soewardi Soerjaningrat atau yang lebiih dikenal dengan Ki Hajar Dewantara lahir di Yogyakarta, 2 Mei 1889. Dia memulai pergerakannya dalam dunia pendidikan dengan mendirikan Taman Siswa.

BACA JUGA :

CLEOPATRA SANG WANITA PENAKLUK, TAK HANYA TERKENAL KECANTIKANNYA

PARA PUTRI KERAJAAN ARAB SAUDI YANG JADI IKON FASHION

Jenderal Soedirman

Soedirman lahir di Purbalingga, 24 Januari 1916. Awalnya Soedirman bukanlah seorang tentara, dia adalah seorang guru . Karier Soedirman menjadi pendidik muncul ketika memutuskan belajar di Kweekschool (sekolah guru) di Surakarta yang dikelola Muhammadiyah selama 1 tahun.

Selengkapnya lihat infografis
(rei)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!