Pemimpin Amerika itu mengatakan dia memiliki tenggat waktu tertentu dalam pikirannya untuk mencapai kesepakatan dengan Teheran mengenai program nuklirnya. Dia kemudian mengonfirmasi bahwa dia benar-benar mempertimbangkan tindakan militer jika negosiasi tersebut gagal.
Kedua negara akan terlibat dalam pembicaraan di Oman pada hari Sabtu (12/4/2025), yang diprakarsai oleh Trump, untuk mengatasi kekhawatiran atas ambisi nuklir Iran.
(udi)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari