Diskon tarif tol 20% akan diterapkan di sejumlah ruas tol Trans Jawa, yaitu Tol Tangerang - Merak; Tol Jakarta - Cikampek; Tol Mohammed bin Zayyed (MBZ); Tol Cikampek - Palimanan; Tol Palimanan - Kanci; Tol Kanci - Pejagan; Tol Pejagan - Pemalang; Tol Pemalang - Batang; Tol Batang - Semarang, dan Tol Semarang ABC.