Merokok mengakibatkan berkurangnya kesehatan mata. Kebiasaan tidak sehat ini dapat memiliki dampak yang merusak pada bagian mata, penting untuk penglihatan yang jernih. Kerusakan ini dapat menyebabkan kehilangan penglihatan, penglihatan buram, bidang penglihatan berkurang, hingga kebutaan total.
Merokok dapat memicu kerusakan pada retina, lensa dan makula menjadi rusak. Dilansir dari Times Now News, Rabu (5/4/2023) Komplikasi mata akibat merokok seperti katarak hingga degenerasi makula terkait usia atau AMD juga bisa terjadi. Selengkapnya lihat infografis.
(udi)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari