Tingkat pencurian dan perampokan di Belanda telah turun paling banyak selama 10 tahun terakhir menurut laporan DutchNews.nl pada 1 Maret 2022. Hal ini tampak pada angka perampokan yang turun 71%, perampokan rumah turun 74%, dan pencopetan turun 85%.
Pada tahun 2015, Norwegia memindahkan lebih dari 1.000 narapidananya ke Belanda . Departemen kehakiman Belanda memperkirakan bahwa pada tahun 2023, total populasi penjara akan turun menjadi hanya 9.810 orang. Simak infografis.
(vid)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari