Paspor Baru, Negara Muslim Ini Hapus 'Kecuali Israel'

Selasa, 25 Mei 2021 - 07:00 WIB
click to zoom
Bangladesh , negara mayoritas Muslim, pada hari Sabtu mengumumkan penghapusan kata-kata "kecuali Israel" dari paspor baru mereka.

Rezim Zionis Israel senang dan menyambut baik keputusan itu dengan menganggapnya sebagai pencabutan larangan perjalanan selama puluhan tahun.

BACA JUGA :

USTAZ ADI HIDAYAT SALURKAN DONASI BANTU PALESTINA RP30 MILIAR

TUMPAH KE JALAN, RIBUAN WARGA PRANCIS UNJUK RASA BELA PALESTINA

Tapi, Dhaka dengan cepat mengklarifikasi bahwa keputusan untuk menghapus kata-kata itu tidak berarti mengubah posisi Bangladesh terhadap Israel, karena Dhaka masih belum mengakui negara Israel.

Simak Infografis
(mad)
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!