Bahaya Sering Minum Sambil Berdiri

Rabu, 21 April 2021 - 19:00 WIB
click to zoom
click to zoom
click to zoom
click to zoom
click to zoom
Bahaya Sering Minum Sambil Berdiri . Mungkin karena sibuk atau terburu-buru, terkadang kita minum sambil berdiri. Padahal, minum sambil berdiri bisa menimbulkan beberapa masalah kesehatan loh.Berikut alasan Anda harus menghilangkan kebiasaan minum sambil berdiri seperti dilansir dari laman Boldsky, yuk disimak.

Mengganggu kinerja ginjal

Minum air sambil berdiri dapat mengganggu proses filtrasi alami di ginjal. Akibatnya, kotoran mungkin akan terakumulasi dalam kandung kemih, atau dalam beberapa kasus, darah. Membuat nyeri Sendi Beberapa sumber juga mengklaim bahwa minum sambil berdiri juga menyebabkan nyeri sendi atau arthritis. Cara ini mungkin mengganggu keseimbangan cairan di tubuh.

BACA JUGA :

TERLALU SERING LIHAT PONSEL, WASPADAI VISION COMPUTER SYNDROME

MENJADI HIDANGAN BERBUKA, TIMUN SURI MAMPU TINGKATKAN IMUNITAS

Langsung ke lambung

Jika Anda berada dalam posisi berdiri ketika minum, maka air langsung mengalir menuju lambung. Air langsung mencapai dinding, ini dapat menyebabkan sedikit kerusakan di daerah sekitar lambung atau perut.

Selengkapnya lihat infografis

(rei)
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!