Program Pemerintah Memaksimalkan Potensi Pasar Domestik

Sabtu, 21 November 2020 - 11:00 WIB
click to zoom
click to zoom
Geser layar untuk melihat slide berikutnya> >

Media sosial datang silih berganti seiring dengan perkembangan dan percepatan teknologi informasi. Beberapa dari mereka terus mendunia dan tak sedikit pula yang terkena seleksi alam alias berhenti beroperasi.

Pemerintah berupaya mendorong daya saing pangan di perdagangan domestik lewat korporatisasi petani. Namun, upaya itu diharapkan tidak mengabaikan perlindungan terhadap kepentingan petani dan usaha mikro kecil.

BACA JUGA :

BI TURUNKAN SUKU BUNGA DEMI PEMULIHAN EKONOMI NASIONAL

PANDEMI TAK HENTIKAN MINAT MASYARAKAT BELI RUMAH

Program bantuan yang sudah diberikan pemerintah nantinya bisa membantu mendorong produktivitas para petani dan hal tersebut bisa membantu meningkatkan pasar domestik Indonesia. Simak infografis.
(vid)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!