Iran Ancam Serang Negara-negara Arab yang Bantu Israel

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 15:00 WIB
click to zoom
Beberapa negara Arab di Teluk Persia telah melobi Amerika Serikat (AS) untuk menahan Israel agar tidak menyerang fasilitas minyak Iran, karena khawatir Teheran akan membalas dendam dengan menyerang produksi minyak mereka dan mengganggu pasar global.

Baca juga: Jenderal IRGC: 20 Jet Tempur F-35 Israel Hancur Dirudal Iran

Perkembangan itu dilaporkan Reuters. Iran menyerang Israel dengan rentetan rudal pada 1 Oktober, yang disebutnya sebagai respons atas pembunuhan para pemimpin Hamas dan Hizbullah.

Baca juga: Tak Ada Lagi Alasan Tunda Penangkapan ICC kepada Netanyahu

Israel telah bersumpah untuk memberikan respons yang kuat setelah berkoordinasi dengan AS. Selengkapnya simak infografis.
(udi)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!