Fakta Pembanguan Tanggul Raksasa Pantura

Selasa, 10 September 2024 - 07:00 WIB
click to zoom
click to zoom
Rencana pembagunan tanggul raksasa akan membentang dari Jakarta hingga Gresik di Jawa Timur. Tanggul ini akan mencegah penurunan tanah dan kenaikan air laut

Baca juga: Jakarta Butuh Ini untuk Atasi Penurunan Muka Tanah yang Kritis

Banjir rob di pantai utara (pantura) Jawa berpotensi mengakibatkan kerugian ekonomi hingga Rp10 triliun per tahun. Untuk rob Jakarta saja, estimasi kerugian ekonomi saat ini Rp2,1 triliun per tahun.

Baca juga: Bencana Alam dan Gelombang Panas Jadi Peringatan Dekatnya Kiamat

Diperkirakan pada 10 tahun ke depan, kerugian dampak rob Jakarta semakin meningkat hingga bisa mencapai Rp10 triliun per tahun. Selengkapnya simak infografis.
(udi)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!