Waspada, Berikut Makanan dan Minuman Penyebab Asam Urat

Selasa, 08 Agustus 2023 - 17:00 WIB
click to zoom
Asam urat merupakan bentuk radang sendi yang dapat menyerang siapa saja dan ditandai dengan rasa sakit yang tiba-tiba. Beruntungnya, kondisi ini bisa dicegah dengan menghindari makanan tertentu.

Baca juga: Penyebab Utama Gagal Ginjal dan Cara Pencegahannya

Beberapa makanan dan minuman bisa menyebabkan asam urat kambuh karena mengandung tinggi purin. Jika dikonsumsi berlebihan, makanan ini memicu serangan yang terasa menyakitkan.

Baca juga: 5 Makanan Ini Dapat Memicu Kerusakan pada Gigi dengan Cepat

Dilansir dari Health Line, Selasa (8/8/2023) berikut makanan penyebab asam urat kambuh yang sebaiknya dihindari. Selengkapnya simak infografis.
(vid)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!