5 Fakta Kuda Nil, Kawin di Dalam Air

Rabu, 16 November 2022 - 10:20 WIB
click to zoom
Kuda nil merupakan mamalia dari keluarga hippopotamidae yang berukuran besar, omnivora, dan berasal dari Afrika sub-sahara. Kuda nil adalah hewan darat terbesar ketiga setelah gajah dan badak putih. Kuda nil mempunyai tubuh yang besar dan berat, serta kulit kelabu gelap. Mereka juga memiliki gigi besar yang biasa mereka gunakan untuk mempertahankan diri dari predator. Berikut 5 fakta tentang kuda nil.

Baca juga: 15 November 2022, MRT Jakarta Beroperasi hingga Pukul 24.00 WIB

Pertama, kuda nil beratnya sama dengan mobil. Kuda nil jantan dewasa bobotnya sekitar 3.300 pon (1.496,8 Kg) dan yang betina mencapai 2.800 pon (1.270 Kg). Bahkan kuda nil jantan yang sangat besar dapat tumbuh hingga 4.400 pon (1.995,8 Kg) atau 5.800 pon (2.630,8 Kg).

Baca juga: 7 Faktor Penyebab Bumi Layak Dihuni

Kedua, Kuda nil sangat menyukai air dan memiliki kaki berselaput, namun kuda nil bukan perenang yang baik. Sebaliknya, kuda nil memiliki kepadatan tubuh yang tinggi sehingga mereka tenggelam langsung ke dasar sungai , alih-alih berenang, mereka berlari kencang di dalam air. Selengkapnya lihat infografis.
(son)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!