T-90M Proryv, Tank Canggih Rusia Terintegrasi Satelit Glonass

Minggu, 14 Agustus 2022 - 14:30 WIB
click to zoom
Rusia dilaporkan telah mengirimkan sejumlah tank terbaru yang lebih canggih dan bertenaga ke medan perang Ukraina. Tank tempur utama (Main Battle Tank) terbaru yaitu T-90M Proryv selain lebih bertenaga, juga dipandu sistem satelit Glonass.

Baca juga: Ukraina: Rusia Kehilangan 24 Jet Tempur Canggih Su-35

Meskipun ada sanksi ekonomi, Rusia tampaknya tetap mampu memasok tentaranya dengan kendaraan lapis baja berat. ArmyRecognition menulis pada tanggal 5 Agustus 2022 bahwa batch baru tank T-90M Proryv meninggalkan UralVagonZavod, perusahaan yang dikenal memproduksi tank tempur utama Rusia. Ini bukan pengiriman pertama tank T-90M Proryv ke tentara Rusia sejak pecah perang dengan Ukraina.

Baca juga: Ferdy Sambo Akui sebagai Aktor Utama Pembunuhan Brigadir J

Pada pertengahan Mei, UralVagonZavod mengirim batch baru. T-90M Proryv dianggap oleh Rusia sebagai tank tempur utama paling mumpuni. Selengkapnya lihat infografis
(udi)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!