Awas! Ini 5 Pantai Paling Mematikan dan Berbahaya di Dunia

Rabu, 09 Maret 2022 - 12:00 WIB
click to zoom
click to zoom

Beberapa pantai mematikan dan berbahaya di dunia. Banyak orang kehilangan nyawa di sana. Bahkan beberapa di antaranya telah dinyatakan sebagai daerah terlarang selama beberapa tahun ke depan. Alasannya beragam, dari serangan hiu, arus yang kencang hingga radioaktif yang berbahaya. Oleh karena itu, wisatawan tidak disarankan untuk berenang di pantai ini.

Baca juga: Empat Lokasi Syuting Film Batman di Inggris

Meski mematikan dan berbahaya di dunia, namun pantai-pantai ini memiliki pemandangan indah dan memanjakan mata seperti pantai lainnya di dunia. Pantai ini memiliki pasir putih, air biru kehijauan dan matahari yang menyinari.

Baca juga: Lima Objek Wisata Alam Jogja Paling Hits, Mana Favoritmu?

Lantas pantai mana saja yang mematikan dan berbahaya di dunia?

1. Bikini Atoll, Mikronesia

Antara 1946 dan 1958, Amerika Serikat menggunakan Bikini Atoll di Mikronesia untuk meledakkan bom nuklir untuk tujuan pengujian. Pada akhir 1960-an, Amerika melepaskan pulau-pulau itu sebagai layak huni lagi.

(sam)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!