Tingkatkan Jumlah Petani Muda untuk Ketahanan Pangan Nasional

Selasa, 23 November 2021 - 09:28 WIB
click to zoom
Pertanian merupakan satu di antara sektor yang memegang peranan penting dalam pertumbuhan ekonomi nasional. Lebih dari itu, pertanian juga berperan penting bagi ketahanan pangan nasional.

Namun, sektor pertanian terancam krisis rege­ne­rasi petani akibat minim minat gene­rasi muda bekerja di sektor ini.

BACA JUGA :

HARGA PANGAN GLOBAL TERUS NAIK, KELAPARAN ANCAM DUNIA

DUA TAHUN PEMERINTAHAN JOKOWI-MA'RUF AMIN: JAGA ASA HADAPI 2022

Data Badan Pusat Statistik (BPS) me­nye­butkan, pada 2021 ter­dapat sekitar 29,59% tenaga kerja di Indonesia be­ker­ja di sektor pertanian . Simak infografis.
(vid)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!