10 Gedung-gedung Pencakar Langit Tertinggi di Dunia
Senin, 02 Agustus 2021 - 14:00 WIB
A
A
A
Di antara arsitektur modern yang paling mengesankan saat ini adalah gedung-gedung pencakar langit supertinggi yang menjulang hingga di atas awan. Sebagian besar bangunan tersebut digunakan untuk berbagai tujuan, baik sebagai hotel, apartemen, pusat keuangan, bisnis, ataupun pusat perbelanjaan. Berikut 10 gedung paling tinggi di dunia, seperti dilansir Alarabiyah.
Dubai Burj Khalifa yang berada di pusat Kota Dubai,
Uni Emirat Arab (UEA), adalah gedung tertinggi di dunia. Gedung yang berdiri di ketinggian 830 meter ini telah mempertahankan rekornya sebagai gedung paling tinggi di planet ini selama lebih dari satu dekade, sejak selesai dibangun pada 2010.
BACA JUGA : ----------------------------------------
10 NEGARA TERMISKIN DI DUNIA, SEMUANYA ADA DI BENUA AFRIKA 5 MOTOR TERMAHAL DI DUNIA, HARGANYA CAPAI RP160 MILIAR Gedung pencakar langit yang terdiri atas 163 lantai ini menampung
hotel , lokasi wisata, apartemen, dan perkantoran. Dibutuhkan waktu enam tahun untuk merampungkan pembangunannya. Gedung ini juga memiliki kolam renang tertinggi dan lift tertinggi di dunia.
(had)