Rumor tersebut muncul setelah Presiden Donald Trump mengumumkan AS akan menghentikan bantuan militer dan pembagian intelijen dengan Ukraina, yang memicu kekhawatiran bahwa beberapa jet tempur yang dikirim ke negara itu juga akan segera dinonaktifkan.
Kanada, yang telah memesan 88 unit F-35, kini didesak untuk mempertimbangkan kembali akuisisinya karena khawatir tentang tingkat kendali yang mungkin dimiliki Pentagon atas jet tempur siluman tersebut.
(udi)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari