Iron Dome adalah sistem pertahanan udara bergerak Israel yang dikembangkan oleh Rafael Advanced Defence Systems dan Israel Aerospace Industries, yang dirancang untuk mencegat dan menghancurkan roket jarak pendek dan peluru artileri yang ditembakkan dari jarak empat hingga 70 kilometer.
Selama perang dengan Hamas, Hizbullah dan Iran, Iron Dome Israel disebut gagal melindungi negara tersebut. Rudal dari para pejuang tersebut mampu menembus Iron Dome.
Yang menimbulkan pertanyaan, berapa banyak negara yang memiliki teknologi kubah besi dari Israel atau teknologi serupa? 10 Negara yang tetap pakai Iron Dome simak di infografis.
(udi)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari