China menjadi pasar robot industri terbesar di dunia selama 11 tahun berturut-turut. Demikian disampaikan wakil menteri di Kementerian Perindustrian dan Teknologi Informasi (MIIT) di World Robot Conference 2024 yang berlangsung di Beijing, belum lama ini.
Sementara instalasi robot baru di negara ini menyumbang lebih dari setengah pasar global selama tiga tahun terakhir, kata Wakil Menteri Xin Guobin. Setelah satu dekade perkembangan pesat, China telah menjadi pendorong kuat pertumbuhan industri robot global, tambah Xin. Selengkapnya simak infografis.
(udi)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari