Euro 2024 telah mencapai babak semifinal, dan empat tim terbaik telah memastikan tempat mereka di fase ini setelah pertarungan sengit di perempat final.
Baca juga: Indonesia Raih Dua Trofi, Berikut Daftar Juara Piala AFF U-16
Di babak semifinal, Spanyol akan bentrok dengan Prancis sedangkan Inggris melawan Belanda. Kedua laga ini dipastikan akan menjadi sajian menarik bagi pecinta sepak bola di seluruh dunia.
Baca juga: Jadwal Lengkap Pertandingan Babak 8 Besar Euro 2024
Spanyol dengan gaya tiki-taka mereka akan berhadapan dengan soliditas dan kecepatan Prancis . Sementara itu, Inggris dengan kekuatan fisik dan taktik matang akan menghadapi permainan menyerang penuh kreativitas dari Belanda. Simak jadwal pertandingan semifinal Euro 2024 pada infografis.
Copyright © 2024 SINDOnews.com, All Rights Reserved
photo/ rendering in 0.3341 seconds (1#140)