Manchester City meraih gelar Piala Dunia Antarklub 2023, menambah daftar panjang wakil Eropa yang juara di ajang tersebut. Bagaimana perbandingan dominasi klub Eropa vs Amerika Latin di Piala Dunia Antarklub?
Klub asal Spanyol Real Madrid, masih menjadi yang terdepan dengan mengoleksi sebanyak 5 gelar. Klub ini mendominasi pada tahun 2010 hingga 2018 dan terus menunjukkan superioritasnya di kancah sepak bola klub dunia.
Sementara itu, Barcelona yang juga berasal dari Spanyol menempati posisi kedua dengan 3 gelar, menandai kekuatan sepak bola Spanyol yang mempesona dalam beberapa tahun terakhir.
(had)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari