Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) telah merampungkan proses drawing atau pengundian Piala Asia U-23 2024 di Al Bustan Ballroom, Doha, Qatar, Kamis (23/11/2023). Hasilnya, Timnas Indonesia U-23 tergabung di grup sulit.
Baca juga: Jadwal Pertandingan Babak Perempat Final Piala Dunia U-17 2023
Berstatus tim debutan di Piala Asia U-23 2024 membuat Timnas Indonesia U-23 masuk ke dalam pot keempat. Hal tersebut membuat Garuda Mud harus bertemu dengan tim-tim unggulan dalam ajang tersebut.
Baca juga: Pilih Thailand, Park Hang Seo Tolak Melatih Timnas Indonesia
Benar saja, Timnas Indonesia bertemu dengan Australia, Yordania dan tuan rumah, Qatar di Grup A. Sementara Jepang, Korea Selatan, Uni Emirat Arab dan China berada di Grup B.
Copyright © 2024 SINDOnews.com, All Rights Reserved
photo/ rendering in 0.4404 seconds (1#140)