Terdapat cukup banyak rudal canggih Iran yang memiliki kemampuan mumpuni dan ditakuti musuhnya. Salah satunya adalah Fattah, sebuah rudal hipersonik yang baru diperkenalkan ke publik beberapa waktu lalu.
Baca juga: Tank Leopard 2 Hancur Tak Berdaya Disengat Drone Rusia
Melihat statusnya, tak dipungkiri Iran merupakan salah satu kekuatan militer yang disegani negara-negara lain. Negara di kawasan Timur Tengah ini memang dikenal memiliki banyak persenjataan mengerikan, termasuk deretan rudal canggihnya.
Baca juga: Kendaraan Lapis Baja China Terlibat dalam Perang di Ukraina
1. Fateh-313
Fateh-313 adalah salah satu rudal balistik jarak pendek yang dimiliki Iran. Dalam riwayatnya, rudal ini menjadi versi upgrade dari Fateh-110 yang sebelumnya dimiliki Teheran. Selengkapnya simak infografis.
Copyright © 2024 SINDOnews.com, All Rights Reserved
photo/ rendering in 0.2661 seconds (1#140)