Terdapat sejumlah bahaya ledakan yang ditimbulkan dari depleted uranium. Senjata depleted uranium Ukraina dari Inggris jadi amunisi yang ditentang penggunaannya oleh Vladimir Putin karena memiliki komponen nuklir.
Depleted Uranium menjadi salah satu bahan yang kerap digunakan dalam aplikasi militer, khususnya dibuat untuk senjata yang dapat menembus kendaraan lapis baja seperti tank.
Depleted uranium dalam proses pembuatannya menggunakan uranium yang telah diperkaya atau dipadatkan untuk digunakan dalam reaktor nuklir atau senjata nuklir. Selengkapnya Simak Infografis
(mad)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari