El Nino Datang Bulan Depan, Suhu Naik 1 - 1,5 Derajat Celcius
Sabtu, 13 Mei 2023 - 19:00 WIB
A
A
A
Peneliti NOAA mengatakan peristiwa pemanasan laut yang dikenal sebagai El Nino segera tiba dalam beberapa bulan ke depan dan berlanjut hingga tahun 2024. Suhu permukaan laut diperkirakan akan naik 1 hingga 1,5 derajat celcius.
Baca juga :
4 Cara Orang Kaya Dunia Hindari Kiamat Peneliti National Oceanic and Atmospheric Administration (NOAA) peluang terjadinya pemanasan laut
(El Nino) lebih dari 90%. Diperkirakan El Nino dimulai dalam beberapa bulan mendatang dan ada kemungkinan bertahan hingga 2024 dan berdampak luas.
Baca juga :
Jangan Tertipu, Berikut Cara Membedakan Daging Sapi dan Babi “Perhatikan mata Anda pada daerah
tropis, dan jangan berkedip. Kondisi berkembang dengan cepat!,” kata Nathaniel Johnson, seorang ahli meteorologi di Laboratorium Dinamika Fluida Geofisika NOAA dalam dalam posting blog NOAA. Selengkapnya Simak Infografis
(mad)