Korea Utara mengatakan mereka baru saja menguji coba peluncuran rudal balistik antarbenua (ICBM) baru yang masif Hwasong-17.
Baca juga: Kecepatan Rudal Hipersonik Rusia yang Digunakan Melawan Ukraina
Menurut para analis, ini kemungkinan merupakan peluncuran sistem rudal pertama yang berhasil setelah keraguan muncul atas klaim sebelumnya.
Baca juga: Rusia Disuplai Jet Tempur Sukhoi Generasi Terbaru
1. Seberapa besar rudal Hwasong-17?
Hwasong-17 adalah rudal terbesar yang dipunyai Korea Utara yang memiliki senjata nuklir, dan merupakan ICBM berbahan bakar cair terbesar di dunia.
Copyright © 2024 SINDOnews.com, All Rights Reserved
photo/ rendering in 0.6063 seconds (1#140)