Bisa Picu Kiamat, PBB Memohon Rusia Tak Gunakan Senjata Nuklir
Selasa, 09 Agustus 2022 - 16:00 WIB
A
A
A
Perang antara Rusia dan Ukraina yang terus berlanjut menimbulkan ketakutan di Eropa dan Amerika. PBB yakin jika perang ini berlarut-larut maka bencana besar siap mengintai dunia. Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres meminta agar Rusia tidak menggunakan nuklirnya dalam perang melawan Ukraina.
Baca juga:
Tanda Kolesterol di Wajah Tingkatkan Risiko Kematian di Usia Muda Seperti dilansir dari AFP, Senin (8/8/2022), dalam pidato utamanya pada konferensi Nuclear Arms Control Treaty (NPT) di New York, Guterres mengatakan dunia sedang menghadapi bahaya nuklir yang belum pernah terjadi sejak puncak Perang Dingin.
Baca juga:
Pembunuhan 4 Muslim di AS, Presiden Biden: Saya Marah dan Sedih! Perang Rusia dengan Ukraina serta ketegangan di Semenanjung Korea dan Asia Barat sebagai contoh, Guterres mengatakan, dia khawatir krisis nuklir yang saat ini mengintai akan semakin buruk. Selengkapnya lihat infografis.
(udi)