10 Terakhir Ramadan, Ini Tanda-Tanda Malam Lailatul Qadar
Jum'at, 22 April 2022 - 14:00 WIB
A
A
A
Lailatul Qadar adalah malam yang sangat dinantikan oleh umat muslim mengingat keutamannya lebih baik dari 1000 bulan. Bisa dibayangkan, betapa beruntungnya jika kita mendapatkan malam istimewa tersebut.
Baca juga:
Keutamaan dan Keistimewaan Sholat Tahajud di Bulan Ramadan Rasulullah shallalallahu alaihi wasallam bersabda tentang keutamaan malam tersebut. "Carilah malam Lailatul Qadar di malam ganjil dari sepuluh terakhir Ramadan." (HR Al-Bukhari)
Baca juga:
Pahala Berlipat Ganda, Ini 5 Amalan 10 Hari Pertama Bulan Ramadan Sayangnya tidak semua orang bisa mendapatkan keberkahan tersebut. Hanya orang-orang pilihan yang bersungguh-sungguh menjalankan ibadah yang akan mendapatkannya. Sebagaimana pesan Nabi, Lailatul Qadar terdapat pada sepuluh hari terakhir
Ramadan , tepatnya pada malam ganjil (malam ke-21, 23, 25, 27, dan 29). Meski tidak ada yang tahu secara pasti kapan turunnya Lailatul Qadar, ada baiknya kita mengenali tanda-tandanya.
(had)