Cheetah memiliki kecepatan yang nyaris seperti mobil sport karena memang ditakdirkan sebagai hewan pemburu. Namun bagaimana dengan hewan yang ditakdirkan berjalan sangat lambat padahal mahluk ini juga harus berburu untuk makan?
BACA JUGA : ----------------------------------------
Ada beberapa hewan yang memiliki kecepatan sangat lambat. Bahkan ada hewan yang kecepatannya hanya 14 meter perjam. Berikut deretan hewan yang terkenal sangat lambat di dunia:
(had)
Follow WhatsApp Channel SINDOnews untuk Berita Terbaru Setiap Hari