5 dari 8 Vaksin Covid-19 Sudah Dimiliki oleh Indonesia

Selasa, 13 Juli 2021 - 13:00 WIB
click to zoom
click to zoom
click to zoom
click to zoom
click to zoom
click to zoom
Guna mengatasi pandemi covid-19 yang terus melonjak, pemerintah menggencarkan program penyuntikan vaksin covid-19 secara massal. Tujuan utamanya tentu untuk mencapai kekebalan kelompok atau herd immunity.

Indonesia sendiri diketahui sudah memiliki lima dari delapan vaksin covid-19 yang ada di dunia. Masing-masing adalah Sinovac, Sinopharm, AstraZeneca, Pfizer, dan Moderna.

BACA JUGA :

CATAT! BERIKUT LINK WEBSITE PENANGANAN PASIEN ISOMAN COVID-19

40 ORANG PASIEN ISOLAI MANDIRI DI KOTA BOGOR MENINGGAL DUNIA

Kelima vaksin covid-19 tersebut ternyata memiliki spesifikasi tersendiri. Apa saja? Berikut penjelasannya, sebagaimana dipaparkan Dr Apt Neni Nurainy selaku kepala divisi pengembangan translasi produk PT Bio Farma .

Simak Infografis
(mad)
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!