5 Asteroid yang Pernah Mendekati dan Nyaris Menabrak Bumi
Minggu, 18 April 2021 - 14:00 WIB
Asteroid adalah salah satu benda luar angkasa yang berukuran lebih kecil daripada planet tetapi lebih besar daripada meteoroid. Asteroid berbeda dengan komet dari penampakan visualnya meski sama-sama benda langit, asteroid tidak memiliki ekor seperti komet.
Mayoritas asteroid yang telah diketahui mengorbit pada sabuk asteroid di antara orbit Mars dan Jupiter atau berbagi orbit dengan Jupiter (Asteroid Troya Jupiter). Tetapi, terdapat keluarga orbit lainnya dengan populasi signifikan, termasuk asteroid yang dekat-Bumi.
BACA JUGA :
FAKTA PLANET SATURNUS, DARI HUJAN BERLIAN HINGGA BADAI MENAKUTKAN
NASA SIAPKAN RP5,7 TRILIUN UNTUK KEMBANGKAN STASIUN LUAR ANGKASA
Astronom terus mengawasi pergerakan benda langit itu yang saat ini diketahui ribuan asteroid melintas dekat dengan bumi. Namun ada 5 asteroid yang lintasannya sangat dekat dengan bumi sehingga membuat astronom begitu mewaspadainya.
Simak infografis
Mayoritas asteroid yang telah diketahui mengorbit pada sabuk asteroid di antara orbit Mars dan Jupiter atau berbagi orbit dengan Jupiter (Asteroid Troya Jupiter). Tetapi, terdapat keluarga orbit lainnya dengan populasi signifikan, termasuk asteroid yang dekat-Bumi.
BACA JUGA :
FAKTA PLANET SATURNUS, DARI HUJAN BERLIAN HINGGA BADAI MENAKUTKAN
NASA SIAPKAN RP5,7 TRILIUN UNTUK KEMBANGKAN STASIUN LUAR ANGKASA
Astronom terus mengawasi pergerakan benda langit itu yang saat ini diketahui ribuan asteroid melintas dekat dengan bumi. Namun ada 5 asteroid yang lintasannya sangat dekat dengan bumi sehingga membuat astronom begitu mewaspadainya.
Simak infografis
(mad)