Andrea Pirlo Kecewa Meski Juve Berhasil Tundukkan Napoli
Kamis, 08 April 2021 - 11:00 WIB
Juventus berhasil menundukan Napoli 2-1 pada laga tunda Serie A 2020/2021 di Allianz Stadium, Rabu (7/4/2021). Anehnya, pelatih Andrea Pirlo malah merasa kecewa. Dia menilai La Vecchia Signora seharusnya bisa mencetak gol lebih banyak lagi.
Pirlo menjelaskan telah menerapkan sejumlah taktik saat melawan pasukan Gennaro Gattuso. Menurutnya, gaya permainan Juventus sudah sesuai rencana. Hanya saja, hasil akhirnya masih jauh dari harapan.
BACA JUGA :
PARIS SAINT GERMAIN LIBAS BAYERN MUNCHEN DI ALLIANZ ARENA
TAMPIL MEMUKAU, REAL MADRID SUKSES HAJAR LIVERPOOL
Pada duel untuk masuk jajaran empat besar klasemen sementara Serie A itu Cristiano Ronaldo dan Paulo Dybala menjadi kunci kemenangan. CR7 mencetak gol di menit ke-13, yang dilanjutkan Dybala pada menit ke-73, sebelum diperkecil penalti Lorenzo Insigne saat injury time. Simak statistik pertandingan dan klasemen sementara Serie A pada infografis.
Pirlo menjelaskan telah menerapkan sejumlah taktik saat melawan pasukan Gennaro Gattuso. Menurutnya, gaya permainan Juventus sudah sesuai rencana. Hanya saja, hasil akhirnya masih jauh dari harapan.
BACA JUGA :
PARIS SAINT GERMAIN LIBAS BAYERN MUNCHEN DI ALLIANZ ARENA
TAMPIL MEMUKAU, REAL MADRID SUKSES HAJAR LIVERPOOL
Pada duel untuk masuk jajaran empat besar klasemen sementara Serie A itu Cristiano Ronaldo dan Paulo Dybala menjadi kunci kemenangan. CR7 mencetak gol di menit ke-13, yang dilanjutkan Dybala pada menit ke-73, sebelum diperkecil penalti Lorenzo Insigne saat injury time. Simak statistik pertandingan dan klasemen sementara Serie A pada infografis.
(vid)